Swedia mampu mengalahkan Korea Selatan dalam laga Grup F Piala Dunia 2018 di Stadion Nizhny Novgorod, Senin (18/06/18). Swedia unggul 1-0 melalui eksekusi penalti Andreas Granqvist.
6.5K
Bola Internasional
Hasil Pertandingan Piala Dunia 2018: Swedia vs Korea Selatan
© Getty Images

Andreas Granqvist dan Albin Ekdal merayakan gol Swedia yang lahir dari titik penalti di Piala Dunia 2018.