Bola Internasional

Susunan Pemain Pertandingan Piala Dunia 2018: Brasil vs Swiss

Senin, 18 Juni 2018 01:05 WIB
Editor: Ivan Reinhard Manurung
© Getty Images
Skuat Timnas Brasil. Copyright: © Getty Images
Skuat Timnas Brasil.
Susunan Pemain Brasil

Di posisi penjaga gawang, Tite memutuskan untuk mengandalkan Alisson ketimbang Ederson. Sementara di lini serang, Neymar akan berkolaborasi dengan Gabriel Jesus dan Willian.

Brasil (4-3-3): Alisson, Marcelo, Miranda, Silva, Danilo, Coutinho, Casemiro, Paulinho, Neymar, Jesus, Willian.
Pelatih: Tite.

94