5.1K
Bola Internasional
Piala Dunia 2018: Ini Dalih Pelatih Kolombia Usai Dipermalukan Jepang
© INDOSPORT
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia 2018
Dipermalukan Jepang, Kolombia pun harus puas berada di dasar klasemen sementara Grup H. Di laga selanjutnya, Kolombia akan menghadapi Polandia, Senin (25/06/18) pekan depan.
Berikut klasemen sementara Grup H Piala Dunia 2018:
And after today's results, Group H looks like this...
— FIFA World Cup 🏆 (@FIFAWorldCup) June 19, 2018
1) #JPN
2) #SEN
3) #POL
4) #COL #WorldCup pic.twitter.com/GRHNBY8ga4
Berikut jadwal pertandingan Piala Dunia 2018:
Terus ikuti berita terbaru INDOSPORT dengan topik: PIALA DUNIA 2018 RUSIA