47K
Bola Internasional
Piala Dunia 2018: Polandia Kalah, Lewandowski Ditenangkan Wanita Cantik di Pinggir Lapangan
© Daily Star
Diberi Pelukan Hangat
Anna Lewandowska, terlihat dengan semangat menemani sang suami berlaga. Namun ketika melihat kekalahan atas Senegal, Lewandowski langsung menghampiri sang istri yang selanjutnya diberi pelukan hangat.
Kejadian mengharukan itu sempat diabadikan beberapa kamera dari para wartawan yang hadir di stadion. Wajah dari pemain Bayern Munchen ini terlihat sangat lesu karena tak berhasil sembahkan kemenangan di laga perdana negara yang menjadi pelabuhan bermain Egy Maulana Vikri itu.