6.5K
Bola Internasional
Piala Dunia 2018: Maradona Sebut Argentina Tak Tahu Cara Bermain Sepakbola
© Getty Images

Lionel Messi tertunduk lesu usai gawang Argentina kebobolan.
Kritik
Maradona pun menyebut bahwa skuat asuhan Jorge Sampaoli itu seperti tak bisa bermain sepakbola.
"Semuanya berpikir bawaha Sampaoli bisa mengatasi masalah dengan komputernya, drone, 14 asisten, dan 25 teman sparing...Sebagai gantinya, Argentina (justru) tidak tahu cara bermain sepakbola dan tidak memiliki pilihan di setiap area di lapangan. Mereka tidak membuat peluang, tidak memenangkan tackle, tidak bisa menguasai bola," ujar Maradona.