6.1K
Bola Internasional
Termasuk Kroos, 5 Pemain Ini Bikin Gol Ala Film Marvel di Piala Dunia 2018
© Getty Images
Phillipe Coutinho
Bintang Barcelona tersebut secara dramatis mampu menjadi pembuka gerbang kemenangan bagi tim Samba Brasil. Coutinho mencetak gol pertamanya di laga tersebut pada menit ke 90+1 membuat Brasil unggul atas lawan mereka di perhelatan Grup E Piala Dunia 2018, Kosta Rika.