Bola Internasional

Bukti Eden Hazard Sangat Penting untuk Belgia di Piala Dunia 2018

Minggu, 24 Juni 2018 06:30 WIB
Editor: Matheus Elmerio Giovanni
© Getty Images
Selebrasi Romelu Lukaku dan Eden Hazard atas golnya ke Tunisia Copyright: © Getty Images
Selebrasi Romelu Lukaku dan Eden Hazard atas golnya ke Tunisia
Man of the Match

Atas penampilannya itu, Hazard pun dinobatkan sebagai Man of the Match dalam laga Belgia vs Tunisia. 

Hazard memang cukup berpengaruh dalam laga tadi, dengan total shots sebanyak 4 kali dengan shot on targets sebanyak 3 kali, menurut laporan dari FIFA.

Berikut jadwal pertandingan Piala Dunia 2018:

 

Tiinggal seminggu lagi, ini mimin @indosportdotcom siapkan jadwal siaran langsung fase grup Piala Dunia 2018 yang akan berlangsung di Rusia nanti. Disimpan dan bagikan bila perlu. ?? #pialadunia2018 #worldcup2018 #indosport

A post shared by INDOSPORT.com (@indosportdotcom) on

Terus ikuti berita terbaru INDOSPORT dengan topik: PIALA DUNIA 2018 RUSIA

1