Liga Indonesia

Kabar Buruk, Striker Persebaya Asal Brasil Diprediksi Absen Lawan Persija

Minggu, 24 Juni 2018 12:01 WIB
Penulis: Fitra Herdian Ariestianto | Editor: Arum Kusuma Dewi
© Fitra Herdian Ariestianto/INDOSPORT
Angel Alfredo Vera, saat memimpin latihan Persebaya di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (23/6/18). Copyright: © Fitra Herdian Ariestianto/INDOSPORT
Angel Alfredo Vera, saat memimpin latihan Persebaya di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (23/6/18).
Sudah Ada Pengganti

Cederanya David Da Silva tersebut, sangat disayangkan sebab laga lawan Persija merupakan laga yang sarat akan gengsi. Apalagi peran David Da Silva di Persebaya Surabaya hingga saat ini belum tergantikan.

Namun Alfredo mengaku sudah mendapatkan pengganti peran Da Silva. "Sudah ada penggantinya," ujar Alfredo Vera pada Sabtu (23/06/18).

196