Bola Internasional

Piala Dunia 2018: Diisukan Latih Jerman, Jurgen Klopp Asyik Liburan

Kamis, 28 Juni 2018 22:42 WIB
Penulis: Luqman Nurhadi Arunanta | Editor: Cosmas Bayu Agung Sadhewo
 Copyright:
Tenang di Bursa Transfer

Liverpool terbilang sukses dalam mendaratkan pemain-pemain yang mereka perlukan untuk kompetisi musim depan. Klopp telah mendapatkan Naby Keita dan Fabinho di lini tengah.

Klopp sebenarnya masih harus pusing dengan permasalahan di posisi kiper. Alisson Becker tampaknya akan sulit didatangkan ke Anfield. Belum lagi, Klopp harus segera mengembalikan kepercayaan diri Mohamed Salah setelah tampil mengecewakan di Piala Dunia 2018.

Berikut Tim-tim yang Telah Lolos ke 16 Besar Piala Dunia 2018:

 

Sebagian 16 besar sudah diisi oleh negara-negara dengan perolehan poin tertinggi dari berbagai grup, timnas manakah yang akan menyusul? #pialadunia2018 #worldcup2018 #indosport

A post shared by INDOSPORT.com (@indosportdotcom) on

Terus ikuti berita terbaru INDOSPORT dengan topik: PIALA DUNIA 2018 RUSIA