12.7K
Bola Internasional
Piala Dunia 2018: 3 Pemain yang Segera Dicoret dan Tak Terpakai Lagi oleh Jerman
© Getty Images
Manuel Neuer
Dalam 9 tahun terakhir, gawang Timnas Jerman telah dijaga oleh Manuel Neuer dan kemampuannya, refleks dan sikap kepemimpinannya telah teruji untuk membangun Timnas Jerman hingga kini.
Tapi, satu musim terakhir, dia malah sibuk memulihkan cederanya yang membuat dia terlihat sebagai opsi yang sangat buruk untuk Timnas Jerman di Rusia.
Terbukti, 3 kali bermain di babak grup, Neuer harus kebobolan sebanyak 4 gol, bahkan gol terakhir Korea Selatan membuat dia harus menerima banyak kritikan.