19.4K
Bola Internasional
Piala Dunia 2018: 6 Fakta Dramatis Pertandingan Belgia vs Jepang
© FIFA
Gol Perdana
Gol Genki Haraguchi ke gawang Belgia menjadikan dirinya sebagai pemain pertama Jepang yang mampu mengemas gol di babak 16 besar atau gugur (knockout) Piala Dunia.