9.3K
Liga Indonesia
Hasil Lengkap Piala Indonesia 2018: Bali United Perkasa
© INDOSPORT
Lumat PS Sumbawa Barat
Bali United menurunkan tim lapis kedua di babak 128 besar Piala Indonesia 2018. Meski begitu, anak asuh Widodo C.Putro tetap terlalu tangguh untuk PS Sumbawa Barat yang bermain di Liga 3.
Yandi Sofyan dkk berhasik menang dengan skor 4-0. Yandi Sofyan menyumbang satu gol pada menit ke-54.