Legenda hidup Argentina, Diego Maradona, mendapatkan peringantan yang cukup keras dari Federasi Sepakbola Dunia (FIFA).
Peringatan itu muncul setelah Maradona memberikan kritikan keras yang dianggap tidak pantas oleh FIFA kepada wasit yang memimpin pertandingan babak perdelapanfinal Piala Dunia 2018 antara Inggris melawan Kolombia, yakni Mark Geiger.