Pelatih Timnas Swedia, Janne Andersson, meyakini jika Timnas Inggris berpeluang untuk bisa menjuarai Piala Dunia 2018. Andersson menilai jika saat ini skuat asuhan Gareth Southgate itu diisi oleh para pemain muda berbakat.
Pelatih berusia 55 tahun itu menilai jika skuat The Three Lions tampil tanpa celah pada saat berhadapan dengan anak asuhnya. Benteng pertahanan Inggris sangat kuat dan sulit ditembus oleh tim manapun.
Baca Juga
TOP 5 NEWS INDOSPORT: PUTERA MENPORA KENA BOGEM, KETUA PSSI JADI GUBERNUR