Bursa Transfer

Segera Hengkang, Real Madrid Siapkan Rencana Busuk untuk Ronaldo

Senin, 9 Juli 2018 14:13 WIB
Editor: Matheus Elmerio Giovanni
© INDOSPORT
Cristiano Ronaldo melambaikan tangan. Copyright: © INDOSPORT
Cristiano Ronaldo melambaikan tangan.

Real Madrid akan ditinggalkan pemain mega bintang mereka, Cristiano Ronaldo yang semakin merapat ke Juventus di bursa transfer musim panas ini.

Bahkan kabar bergabungnya Ronaldo ke Juventus semakin jelas usai kabar yang mengatakan sang pemain terlibat perselisihan dengan klub ibukota Spanyol itu.

Bahkan, saking kesalnya, Daily Star mengabarkan Real Madrid mempersiapkan sesuatu yang buruk kepada Ronaldo saat kepindahannya ke Juventus diumumkan. 

Mereka dikabarkan tidak akan mengijinkan acara atau konferensi pers sekali pun untuk Ronaldo menyampaikan salam perpisahan kepada para fans di Madrid.

TOP 5 NEWS INDOSPORT: PUTERA MENPORA KENA BOGEM, KETUA PSSI JADI GUBERNUR

1.7K