8K
Liga Inggris
Catat! Ini Harga untuk Dapatkan Jersey Terbaru Manchester United
© Manutd.com
Desain dan Sponsor
Masih didominasi warna merah, jersey Manchester United musim ini juga kental dengan warna hitam yang menghiasi mulai dari bagian jersey, warna celana, hingga garis-garis di kaos kakinya.
Selain itu perbedaan juga tampak pada bagian leher yang kini tampil tanpa kerah, menggunakan desain v-neck.
Untuk sponsor, logo pabrikan mobil asal Amerika Serikat masih akan menghiasi bagian dada kostum yang akan dikenakan Paul Pogba dan kawan-kawan tersebut.
Selain itu, ada setikit tambahan logo sponsor di bagian lengan kiri jersey terbaru ini, setelah masuknya perusaan manufaktur asal Amerika, Kohler sebagai sponsor baru.