Liga Indonesia

Jelang Laga Panas, Akun Twitter Persebaya dan Persib Saling Tebar 'Teror'

Kamis, 26 Juli 2018 13:47 WIB
Penulis: Tiyo Bayu Nugroho | Editor: Lanjar Wiratri
© Fitra Herdian/INDOSPORT
Ribuan Bonek menunggu suporter Persib di pintu kedatangan Stasiun Gubeng. Copyright: © Fitra Herdian/INDOSPORT
Ribuan Bonek menunggu suporter Persib di pintu kedatangan Stasiun Gubeng.
Ratusan Bobotoh Tiba

Sebelumnya ratusan Bobotoh telah tiba di Surabaya melalui Stasiun Gubeng. Kedatangan mereka bahkan sampai disambut oleh Bonek yang telah menunggu di sana.

"Di sini Bonek, di sana Viking (Bobotoh), di mana-mana kita saudara," bunyi nyanyian kedua suporter yang begitu nyaring, Rabu (26/07/18).

Nyanyian tersebut membuat suasana semakin memanas akan kehangatan dari kedua suporter. Kedua suporter sendiri memiliki hubungan yang baik sejauh ini.

 

A post shared by INDOSPORT.com (@indosportdotcom) on

Terus Ikuti Berita Sepak Bola dan Olahraga Lain di FOOTBALL265.COM.

307