Bursa Transfer

Butuh Striker, Real Madrid Beralih ke 3 Transfer Realistis

Sabtu, 18 Agustus 2018 17:33 WIB
Editor: Gerry Crisandy
© INDOSPORT
Striker muda RB Leipzig, Timo Werner. Copyright: © INDOSPORT
Striker muda RB Leipzig, Timo Werner.
3 Target Realistis Real Madrid

Tiga nama tersebut adalah striker Inter Milan, Mauro Icardi; penyerang muda RB Leipzig, Timo Werner dan bintang Valencia, Rodrigo.

Icardi mencetak 29 gol dalam 34 penampilannya di Serie A musim lalu, peningkatan dari 24 gol yang dicetaknya di musim 2016/17.

Werner, 22, mencetak 13 gol dan mencatatkan tujuh assit dalam 32 pertandingan Bundesliga Jerman.

Rodrigo, 27, di sisi lain, mengumpulkan 16 gol untuk Valencia di La Liga musim lalu.

 

Kejutan terjadi di laga Grup E cabor sepakbola #AsianGames2018 dimana Timnas Malaysia berhasil menang 2-1 atas Korea Selatan. Dua gol Harimau Muda Malaya sukses dicetak oleh Safawi Rasid. Namun tahukah kamu sobat INDOSPORT bahwa sebelum menjadi pesepakbola, Safawi pernah membantu ayahnya sebagai kuli bangunan. Duh sangat menginspiratif yah. Mimin aja pas kuli-ah masih sering ngeluh 😁😁 #SafawiRashid #HarimauMuda #MalaysiaBoleh #PentAsia #indosport

Sebuah kiriman dibagikan oleh INDOSPORT.com (@indosportdotcom) pada

Ikuti terus berita seputar Asian Games 2018 di FOOTBALL265.COM

1