7K
Liga Indonesia
4 Pemain Bintang yang Pernah Membela Persib dan PSMS
© Herry Ibrahim/INDOSPORT
2. Oh In-Kyun
Oh In-Kyun sempat menjadi satu-satunya pemain asing yang memperkuat PSMS Medan, tepatnya pada era Liga Super Indonesia 2011/12.
Setelah itu Oh In-Kyun berkelana ke beberapa klub seperti Persela, Gresik, dan Mitra Kukar hingga akhirnya berlabuh di Persib Bandung pada awal musim ini.