7.2K
Bola Internasional
3 Fakta Buktikan Kualitas Sepak Bola Indonesia Tertinggal Jauh dari Thailand
© fathailand.org
Skor Melawan Timor Leste
Fakta terakhir yang menunjukan ketertinggalan Timnas Indonesia terlihat dari skor akhir laga melawan Timor Leste. Ya, baik Thailand maupun Timnas Indonesia, sama-sama telah menghadapi perlawanan Timor Leste di gelaran Piala AFF 2018.
Namun, skor akhir yang didapat Thailand dan Timnas Indonesia nampak sangat berbeda. Meski sama-sama mampu meraup kemenangan, Thailand menang dengan skor yang sangat meyakinkan.
Ya, Thailand membantai Timor Leste dengan skor tragis 7-0. Sementara Timnas Indonesia akhirnya bisa meraup kemenangan 3-1 setelah tertinggal satu gol lebih dulu dari Timor Leste.
Terus Ikuti Berita Sepak Bola Piala AFF 2018 dan Olahraga Lainnya di FOOTBALL265.COM