2.9K
Liga Inggris
Lakukan Pembantaian Sadis, Manchester City Torehkan 3 Rekor Fantastis
© Laurence Griffiths/Getty Images
Assist Terbanyak
Pada pembantaian yang dilakukan Manchester City, nyatanya rekor tidak hadir dalam urusan gol. Namun rekor fantastis juga terjadi dalam urusan assist.
Ilkay Gundogan menjadi pemain yang kerap kali menyumbangkan assist dalam kemeangan ini. Dirinya sukses mencatatkan empat assist dalam kemenangan 7-0 Si Biru Langit.
Gundogan pun mencatatkan diri sebagai pemain pertama yang mampu menyumbnagkan empat assist dalam satu pertandingan sejak Santi Cazorla (Arsenal) pada 2013 lalu.
Terus Ikuti Berita Sepak Bola Liga Inggris Lainnya di INDOSPORT