Liga Indonesia

3 PR Dejan Antonic di Madura United dengan Skuat 'Los Galacticos'

Senin, 21 Januari 2019 20:13 WIB
Editor: Abdurrahman Ranala
© Ian Setiawan/INDOSPORT
Dejan Antonic memimpin latihan bersama penggawa Madura United Copyright: © Ian Setiawan/INDOSPORT
Dejan Antonic memimpin latihan bersama penggawa Madura United
Menekan Ego Pemain

Dengan skuat bertabur bintang, masalah utama yang muncul adalah ego para pemain yang sulit diatur. Contoh utama yang bisa diambil adalah Real Madrid, Paris Saint-Germain, hingga Manchester City. 

Di Real Madrid, beberapa kali sering terjadi pertengkaran antar pemain. Seperti pertengkaran Sergio Ramos dan Isco, Cristiano Ronaldo dan Iker Casillas, dan sebagainya. 

Pertengkaran-pertengkaran dan hubungan yang memanas antar pemain, harus diredam oleh Dejan Antonic agar hal itu tidak mempengaruhi penampilan tim di atas lapangan. 

2