15.3K
Bola Internasional
Starting XI Eks Pemain Monaco yang Terjual Rp9,6 Triliun

Gelandang
- Tiemoue Bakayoko
Bakayoko dijual ke Chelsea dengan harga 40 juta Euro (Rp644 miliar).
- James Rodriguez
James Rodriguez dibeli AS Monaco dari Porto seharga 45 juta Euro (Rp724 miliar), dan dijual ke Real Madrid seharga 76 juta Euro (Rp1,2 triliun).
- Bernardo Silva
Bernardo Silva dijual ke Manchester City dengan harga 50 juta Euro (Rp804 miliar). Padahal, AS Monaco membeli Silva hanya seharga 15,75 juta Euro (Rp253 miliar).