Liga Indonesia

Teladan buat Markkanen, Inilah Sederet Striker Asing Tajam PSM di Masa Lalu

Senin, 4 Februari 2019 17:00 WIB
Editor: Indra Citra Sena
© Twitter/@JonneLindblom
Agen Jonne Lindblom (kiri) dan striker baru PSM Makassar Eero Markkanen (kanan). Copyright: © Twitter/@JonneLindblom
Agen Jonne Lindblom (kiri) dan striker baru PSM Makassar Eero Markkanen (kanan).

FOOTBALL265.COM - Striker PSM Makassar, Eero Markkanen, berhasil mencetak gol perdana dalam pertandingan babak 32 besar Piala Indonesia 2018/19 melawan Kalteng Putra FC, Minggu (3/2/19).

Prestasi ini mengembuskan angin segar buat lini depan PSM. Para pendukung Juku Eja tentu sudah lama merindukan kehadiran striker asing tajam sepeninggal Julio Lopez selaku penyerang PSM yang terakhir kali mengemas lebih dari 10 gol di Liga Indonesia.

PSM memang termasuk jarang memiliki striker asing tajam sepanjang berlaga di kompetisi terelite Tanah Air. INDOSPORT menelusuri empat nama terakhir yang koleksi golnya menembus dua digit.

91