3.2K
Liga Indonesia
Jelang Lawan Persib, Tira Persikabo Kedatangan Pemain 'Baru' Timnas U-22
© Fitra Herdian/INDOSPORT
Gabung Timnas U-22
Terbaru, Feby Eka Putra mendapatkan panggilan untuk bergabung ke pemusatan latihan Timnas Indonesia U-22 asuhan Indra Sjafri.
Feby dijadwalkan bergabung dengan Timnas U-22, Senin (04/03/19), usai membela Tira Persikabo pada ajang Piala Presiden 2019.
Selain Feby, Bali United juga sebelumnya telah menyumbang satu pemain ke Timnas Indonesia U-22, yakni I Kadek Agung Widnyana Putra.
Timnas Indonesia U-22 akan melakoni babak kualifikasi Piala Asia U-23 2020 Thailand pada 22 sampai 26 Maret nanti yang berlangsung di Vietnam.
Ikuti Terus Berita Sepak Bola Piala Presiden dan Olahraga Lainnya di FOOTBALL265.COM