Liga Indonesia

11 Nama Pelatih Asing yang Pernah Tangani Timnas Indonesia U-23

Minggu, 10 Maret 2019 20:06 WIB
Penulis: Tiyo Bayu Nugroho | Editor: Ivan Reinhard Manurung
© Ronald Seger Prabowo/Football265.com
Pelatih Persija Jakarta, Ivan Kolev saat pimpin latihan di Stadion Maguwoharjo. Copyright: © Ronald Seger Prabowo/Football265.com
Pelatih Persija Jakarta, Ivan Kolev saat pimpin latihan di Stadion Maguwoharjo.
7. Ivan Kolev (Bulgaria) 2007

Pelatih asing berikutnya jatuh pada juru taktik asal Bulgaria Ivan Kolev. Bersama Kolev Timnas Indonesia U-23 hanya mampu sampai di babak grup SEA Games 2007.

8. Cesar Payovich (Uruguay) 2008-2009

© Goal.com
Cesar Payovich, pelatih timnas U 23 asal Uruguay pada tahun 2008-2009. Copyright: Goal.comCesar Payovich, pelatih Timnas Indonesia U-23 asal Uruguay pada tahun 2008-2009.

Kemudian ada pelatih Uruguay Cesar Payovich yang pernah menukangi Timnas Indonesia U-23. Tetapi ia tak membawa prestasi apa-apa karena Cesar harus pulang ke Uruguay menurus istrinya.

9. Alberto Bica (Uruguay) 2009

© Youtube.com
Alberto Bica, pelatih timnas U 23 asal Uruguay pada tahun 2009. Copyright: Youtube.comAlberto Bica, pelatih Timnas Indonesia U-23 asal Uruguay pada tahun 2009.

Selanjutnya Alberto Bica dipercaya menangani Timnas Indonesia U-23. Tetapi dirinya gagal membata Timnas Indonesia U-23 bicara banyak di SEA Games 2009.

10. Alfred Riedl (Austria) 2010-2011

© Internet
Alfred Riedl Panggil 47 Pemain Seleksi Timnas Copyright: InternetEks pelatih Timnas Indonesia U-23 Alfred Riedl.

Lalu pelatih Timnas Indonesia U-23 didapuk oleh Alfred Riedl, asal Austria. Akan tetapi Riedl tak memberikan dampak apa-apa ketika menukangi Timnas Indonesia U-23.

11. Luis Milla (Spanyol) 2017-2018

© Herry Ibrahim/Football265.com
Luis Milla, pelatih Timnas U-23 Copyright: Herry Ibrahim/Football265.comMantan pelatih Timnas Indonesia U-23, Luis Milla.

Terakhir ada pelatih asal Spanyol Luis Milla yang menangani Timnas Indonesia U-23. Bersama Milla, Timnas Indonesia U-23 gagal di Asian Games 2018 dan hanya meraih medali perunggu di SEA Games 2017.

Terus Ikuti Update Timnas Indonesia U-23 dan Berita Sepak Bola Indonesia Lainnya Hanya di FOOTBALL265.COM.