Liga Champions

3 Fakta Jelang Duel Juventus vs Atletico Madrid di Liga Champions

Selasa, 12 Maret 2019 08:38 WIB
Editor: Prio Hari Kristanto
© GettyImages
Atletico Madrid vs Juventus, Pertandingan Liga Champions Copyright: © GettyImages
Atletico Madrid vs Juventus, Pertandingan Liga Champions

FOOTBALL265.COM - Laga sengit akan tersaji di leg kedua babak 16 besar Liga Champions antara Juventus vs Real Madrid, Rabu (13/03/19) dini hari WIB.

Juventus menjalani misi sulit melawan Atletico di Allianz Stadium. Si Nyonya Tua harus mengejar defisit dua gol akibat kekalahan 2-0 di Madrid. 

Juventus belum sekali pun mencetak gol dalam tiga pertemuan melawan Atletico. Mereka imbang sekali, kalah dua kali, dan kebobolan tiga kali. Selama dua musim terakhir, langkah Juventus di kompetisi ini selalu diakhiri oleh tim asal Spanyol.

Untuk menambah seru pertandingan nanti, berikut ini INDOSPORT telah rangkum tiga fakta menarik jelang duel Juventus vs Atletico Madrid

1