FOOTBALL265.COM - Kabar mengejutkan datang dari kubu Persija Jakarta. Seorang bek naturalisasi bernama Mamadou El Hadji diisukan gabung ke tim Macan Kemayoran untuk Liga 1 2019.
Mamadou El Hadji merupakan bek yang pernah memperkuat Barito Putera dan Sriwijaya FC.
Belakangan, agen sang pemain membantah kabar bergabungnya El Hadji ke Persija.
Namun begitu, tetap menarik untuk mengetahui fakta-fakta Mamadou El Hadji, bek yang dirumorkan bergabung dengan Persija.