6.8K
Liga Indonesia
3 Bukti Dane Milovanovic Lebih Hebat dari Lopicic, Persib Tertarik?
© Ian Setiawan/INDOSPORT

Dane Milovanovic, pemain Madura United.
Versatile Player
Pemain yang bisa menempati beberapa posisi sekaligus atau versatile player, memang selalu bisa mendapat tempat spesial di sebuah klub. Bagaimana tidak, pemain seperti ini akan sangat berguna jika pihak klub sedang membutuhkan rotasi.
Lopicic sendiri bukan tipe pemain yang memiliki kelebihan versatile player. Menurut catatan situs Transfermarkt, Lopicic hanya handal beroperasi sebagai gelandang tengah saja.
Sementara, Dane Milovanovic, posisinya tak hanya sekedar sebagai gelandang tengah saja. Ia juga dapat ditempatkan pada posisi gelandang sayap kiri, dan ini tentu menjadi kelebihan tersendiri.
Euforia Arema FC Juara Piala Presiden 2019