67.3K
Liga Spanyol
Top Skor LaLiga Spanyol Hari Ini: Persaingan El Pichichi Terbuka Lebar
© Eric Alonso/Getty Images
Messi Menyongsong Trofi Pichichi ke-8, Awas Ada Kuda Hitam
Dengan 26 gol yang telah dilesakkan bersama Barcelona sepanjang musim ini, Lionel Messi menjadi pemain yang memiliki kans paling besar untuk bisa menjadi top skor LaLiga Spanyol 2020/21.
Jika sampai akhir musim nanti tidak ada pemain yang mampu mengungguli jumlah gol Messi, maka ini akan menjadi trofi Pichichi ke-8 yang ia raih sepanjang karirnya di LaLiga Spanyol.
Top Skor LaLiga Spanyol Hari Ini, Minggu (02/05/21):
1. Lionel Messi (Barcelona) – 26 gol
2. Karim Benzema (Real Madrid) – 21 gol
3. Gerard Moreno (Villarreal) – 20 gol
4. Luis Suarez (Atletico Madrid) – 19 gol
5. Youssef En-Nesyri (Sevilla) – 17 gol