1.8K
Liga Indonesia
Faktor Pandemi Covid-19, Persebaya Maklumi Penundaan Liga 1 2021
© Persebaya Surabaya.
Persiapan Persebaya
Sementara itu, meski kompetisi Liga 1 2021 mengalami penundaan namun Cak Ram, sapaan akrab dari Ram Surahman, mengatakan jika skuad Persebaya tidak ada perubahan jadwal latihan.
Disebutkan bahwa Rendi Irwan dan kolega tetap berlatih seperti biasanya, serta dengan tetap disiplin menerapkan protokol kesehatan.