89.5K
Bursa Transfer
3 Nama yang ‘Resmi’ Diboyong AC Milan Sebelum Bursa Transfer Ditutup
© (Photo by Emilio Andreoli/Getty Images)

Diogo Dalot mendapatkan perlawanan ketat dari Kalidou Koulibaly dalam laga AC Milan vs Napoli.
Dalot Masih Jadi Prioritas Transfer AC Milan
Calon bintang anyar AC Milan yang terakhir adalah Diogo Dalot. Bek sayap masa depan Portugal itu masih menjadi prioritas AC Milan yang kembali berencana bakal melayangkan proposal penawaran untuk Manchester United.
Sebelumnya penawaran AC Milan ditolak oleh Manchester United mentah-mentah. Setan Merah ogah melepas Dalot melalui skema pinjaman dengan opsi pembelian di akhir musim dan lebih memilih untuk melepasnya secara permanen langsung.