2.6K
Liga Indonesia
Pernah Berjasa, Arema FC Berduka Atas Wafatnya Andi Darussalam
© Herry Ibrahim/INDOSPORT
Tokoh Senior
Ya, Andi Darussalam memang sempat menghiasai perjalanan klub berlogo kepala singa itu pada sejumlah periode di masa yang lalu.
Puang Andi, begitu dia disapa, sempat menjadi bagian manajemen Arema ketika masa peralihan dari pengelolaan PT Bentoel Prima ke PT Arema Indonesia satu dekade silam.
"(Beliau) merupakan salah satu tokoh senior dalam perjalanan Arema," beber Sudarmaji.
Terakhir kali keterlibatan Puang Andi adalah ketika menjabat sebagai Dewan Pembina Yayasan Arema.
"Selamat jalan Puang. Dedikasi Bang Andi tercatat sampai kapan pun dalam eksistensi Arema di sepak bola Indonesia," tutup dia.