1.4K
Liga Indonesia
Pasca Bobol Bali United, Terens Puhiri Incar Gawang Persita Tangerang
© Bali United.
Lebih Penting Borneo FC Menang
"Tapi bagi saya yang terpenting adalah kemenangan tim. Percuma saya cetak gol tapi kami gagal menang," tuntas Terens.
Borneo FC saat ini berjarak satu poin dari Persita Tangerang di klasemen sementara Liga 1 2021. Pesut Etam ada diperingkat sembilan dengan enam poin, sedangkan Pendekar Cisadane menempati urutan tujuh dengan tujuh poin.