Liga Inggris

Beda dengan Solskjaer, Antonio Conte Siap Bikin Pemain Man United Menangis

Kamis, 28 Oktober 2021 18:59 WIB
Penulis: Elizabeth Ayudya Ratna Rininta | Editor: Prio Hari Kristanto
© Alex Livesey/Getty Images
Ole Gunnar Solskjaer tengah memberikan instruksi harap tenang terhadap para pemain Man United kalah sama Everton, Senin (21/-0/19) Goodison Park. Alex Livesey/Getty Images Copyright: © Alex Livesey/Getty Images
Ole Gunnar Solskjaer tengah memberikan instruksi harap tenang terhadap para pemain Man United kalah sama Everton, Senin (21/-0/19) Goodison Park. Alex Livesey/Getty Images
Menuju Takdir di Hari Sabtu

Kini, Eks pelatih Juventus, Chelsea, dan Inter Milan itu diketahui tak memiliki keragu-raguan untuk menerima tawaran yang datang dari Manchester United.

Namun hingga kini, belum ada proposal penawaran resmi yang datang dari manajemen Manchester United.

Dan nasib Ole Gunnar Solskjaer kabarnya akan diputuskan setelah laga Manchester United melawan Tottenham Hotspur di Liga Inggris, Sabtu (30/10/21) pukul 23.30 WIB.