9.3K
Bola Internasional
Elkan Baggott Mengaku Lebih Terkesan di Indonesia Dibanding Inggris
© Doc. PSSI
Berterima Kasih
Dengan sederet pengalaman baru, Elkan Baggott pun takut mengucap syukur. Ia berterima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dirinya.
"Saya mau mengucapkan terima kasih kepada rekan-rekan setim dan fans yang selalu mendukung saya selama ini," pungkas ia.
Elkan Baggott pun sudah bergabung di pemusatan Timnas Indonesia. Dirinya tergabung bersama 25 pemain lainnya yang disiapkan untuk dua agenda laga FIFA Matchday dan persiapan Piala AFF Desember mendatang.