Bola Internasional

Jilat Ludah Sendiri, Patrice Evra Mantap Dukung Lionel Messi Sabet Ballon d'Or 2021

Senin, 29 November 2021 16:08 WIB
Penulis: Elizabeth Ayudya Ratna Rininta | Editor:
 Copyright:
Jilat Ludah Sendiri, Patrice Evra Mantap Dukung Lionel Messi Sabet Ballon d'Or 2021

"Apa yang dimenangkan Lionel Messi tahun lalu? Itu hanya Copa America (bersama Argentina). Di Barcelona, apa yang dia lakukan? imbuhnya. 

Kendati begitu, dalam waktu sebulan Patrice Evra mengubah haluannya. Lewat Instagram, Evra menunjukkan dukungannya kepada Lionel Messi. 

 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Patrice Evra (@patrice.evra)

"Selamat kepada Leo Messi karena memenangkan Ballon d'Or lagi," tulis pria asal Prancis itu. 

Diketahui, Lionel Messi (Paris Saint-Germain), Karim Benzema (Real Madrid), Cristiano Ronaldo (Manchester United), Robert Lewandowski (Bayern Munchen), hingga N'Golo Kante (Chelsea) digadang-gadang sebagai kandidat favorit peraih Ballon d'Or 2021.