6.1K
Liga Inggris
Bantu Man United Bekuk Arsenal, Cristiano Ronaldo Ukir Rekor Fenomenal
© REUTERS/Phil Noble
Jadi Top Skor Sementara Man United
Di musim 2021/22 ini, pemain berjuluk CR7 itu telah mencetak 12 gol di segala ajang dalam 16 penampilan saja bersama Man United.
12 gol itu ia cetak masing-masing 6 gol di Liga Inggris dan 6 gol lagi di kancah Liga Champions. Torehan ini menjadi catatan apik baginya yang dianggap menjadi ganjalan bagi Man United tampil apik musim ini.
Sedangkan dua gol ke gawang Arsenal itu juga menjadi bukti Ronaldo ke pelatih anyar Manchester United, Ralf Rangnick, yang hadir dan menonton langsung di Old Trafford.