4.7K
Liga Indonesia
Ini Bocoran Susunan Pemain Persib Menghadapi Persik Kediri
© persib.co.id
Peluang Teja Tampil Sangat Besar
Sebagai informasi, Teja Paku Alam sebelumnya mengalami cedera, sehingga posisi penjaga gawang pada dua pertandingan menghadapi Madura United dan Persebaya diisi oleh Muhammad Natshir.
"Teja juga sudah bugar lagi, sudah berlatih dengan penuh jadi dia sudah bisa bermain," ungkapnya.
Meski begitu, mantan pelatih PSM Makassar ini, belum bisa menyebutkan secara detail daftar pemain yang akan tampil pada pertandingan menghadapi Persik. Pasalnya, dia akan memantau kembali kondisi dan kesiapan pemainnya hingga menjelang laga.
"Tapi kami masih akan memantau semua pada sesi latihan terakhir dan setelah itu kami memeriksa kesiapan pemain untuk tampil di laga penting Minggu nanti," jelas Robert Alberts.