6.9K
Bola Internasional
Piala AFF: Jelang Duel, Elkan Baggott Beri Pengakuan untuk Timnas Malaysia
© PSSI
Karantina
Bek timnas Indonesia, Elkan Baggott, dikarantina karena satu pesawat dengan penumpang yang positif terinfeksi varian baru virus corona (omicron) saat terbang dari London ke Singapura, Selasa (7/12/21).
Meski begitu, dia tetap jalani latihan dengan teratur. Berdasarkan informasi dari PSSI, Elkan Baggott berlatih mandiri karena pihak pemerintah Singapura membolehkan alat-alat gym dibawa ke kamarnya.
Hal tersebut sangat penting mengingat kebugaran bek blasteran Inggris itu harus terjaga untuk laga pamungkas Grup B Piala AFF 2020 antara Timnas Indonesia melawan Malaysia.