1.8K
Bola Internasional
Piala AFF: Eks Kapten Timnas Indonesia Bongkar Taktik Jitu Untuk Bisa Kalahkan Thailand
© affsuzukicup
Keuntungan Timnas Indonesia
Pada leg pertama Piala AFF yang digelar 29 Desember 2021 mendatang, Timnas Indonesia diuntungkan dengan absennya pilar penting Thailand, Theerathon Bunmathan.
Eks Yokohama F.Marinos ini selalu jadi andalan Thailand di sektor bek kiri. Namun pada pertandingan Rabu nanti, dirinya harus absen akibat akumulasi kartu kuning.
Selain itu, kiper senior Thailand yakni Chatchai Budtporm juga kemungkinan absen dalam dua pertemuan.
Pasalnya, penjaga gawang dari klub BG Pathum United tersebut mengalami cedera setelah berbenturan dengan penyerang Vietnam pada leg kedua semifinal Piala AFF 2020 pada Minggu (26/12/21) lalu.