Liga Indonesia

Persis Juara Liga 2 2021, Eky Taufik: Hari Ini Kota Solo Full Senyum!

Jumat, 31 Desember 2021 09:45 WIB
Penulis: Zainal Hasan | Editor: Indra Citra Sena
© PT LIB
Skuat Persis Solo dalam pertandingan Liga 2 2021. Copyright: © PT LIB
Skuat Persis Solo dalam pertandingan Liga 2 2021.
Banyak Rintangan

Kini, Eky bersama Persis Solo sudah berhasil melewati rintangan dan berhasil menjadi juara. Baginya dengan gelar juara ini membuat Kota Solo full senyum.

"Trofi ini kami persembahkan kepada seluruh pecinta sepak bola Solo Raya khususnya, dan semua pecinta Persis. Ada kata yang harus saya ucapkan, hari ini Kota Solo full senyum," pungkas Eky Taufik.