8.6K
Liga Indonesia
Liga 1: Rilis Nomor, Indikasi Persik Pasang Pemain Baru Kontra Borneo FC
© PT LIB
Tergantung OT
Yang pasti, Javier Roca akan menurunkan pemain yang paling siap baik secara fisik maupun mental. Keputusan itu tergantung kepada jalannya Official Training (OT).
"Saya menurunkan pemain yang siap 100 persen. Karena melawan Borneo FC nanti penting sekali untuk target kami," tandas Javier Roca.
Nomor Punggung Pemain Baru Persik:
1-Adi Satryo (kiper), 8-Arthur Irawan, 26-Samsul Arifin (bek), 86-Taufiq (gelandang), 16-Ahmad Nufiandani, 77-Fahmi Al Ayyubi, 82-Jeam Kelly Sroyer, 27-Fitra Ridwan (penyerang)