Liga Italia

Prediksi Piala Super Italia Inter Milan vs Juventus: Usaha Bianconeri Jaga Rekor

Rabu, 12 Januari 2022 10:20 WIB
Penulis: Bayu Wira Handyan | Editor: Prio Hari Kristanto
© Grafis: Yuhariyanto/Football265.com
Inter Milan mengusung misi untuk menghentikan rekor Juventus kala berhadapan di Piala Super Italia (Supercoppa Italiana) 2020/21. Copyright: © Grafis: Yuhariyanto/Football265.com
Inter Milan mengusung misi untuk menghentikan rekor Juventus kala berhadapan di Piala Super Italia (Supercoppa Italiana) 2020/21.
Catatan Laga Inter Milan vs Juventus

Players to Watch:

  • Edin Dzeko (Inter Milan)

Dengan koleksi delapan gol, Dzeko adalah pemain tersubur Inter Milan kedua di Liga Italia 2021/22. Performa positifnya diharapkan mampu menghadirkan kejutan di laga kontra Juventus nanti.

  • Paulo Dybala (Juventus)

Dybala adalah pemain tersubur Juventus di Liga Italia 2021/22. Dengan enam gol, bintang Argentina ini diharapkan mampu membuat Juventus menjaga rekor mereka di Piala Super Italia.

Prakiraan Inter Milan vs Juventus:

  • Inter Milan (3-5-2): Handanovic; Skriniar, De Vrij, Bastoni; Darmian, Barella, Brozovic, Calhanoglu, Perisic; EDIN DZEKO, Lautaro Martinez.
  • Juventus (4-4-2): Szczesny; Sciglio, Rugani, Chiellini, Pellegrini; Bernardeschi, McKennie, Locatelli, Rabiot; Morata, PAULO DYBALA.

5 Laga Terakhir Inter Milan:

  • Inter Milan 2-1 Lazio
  • Bologna 0-0 Inter Milan
  • Inter Milan 1-0 Torino
  • Salernitana 0-5 Inter Milan
  • Inter Milan 4-0 Cagliari

5 Laga Terakhir Juventus:

  • AS Roma 3-4 Juventus
  • Juventus 1-1 Napoli
  • Juventus 2-0 Cagliari
  • Bologna 0-2 Juventus
  • Venezia 1-1 Juventus

Prediksi INDOSPORT:

  • Inter Milan: 55%
  • Juventus: 45%