20.9K
Bursa Transfer
Belum Puas dengan Lukaku, Chelsea Ingin Bajak Pemain Inter Milan
© REUTERS/Anton Vaganov
Kekurangan Bek Kiri
Saat ini di kubu Chelsea hanya ada satu bek kiri andalan, yakni Marcos Alonso. Selain itu ada nama Kenedy yang baru dipulangkan usai dipinjamkan dari di Flamengo.
Hanya saja kepulangan Kenedy ini tak diapresiasi oleh Thomas Tuchel, yang menyebut kedatangannya tak akan mengatasi krisis bek kiri Chelsea.
Pasalnya, posisi bek kiri bukanlah posisi asli Kenedy. Selain itu, penampilannya dalam beberapa tahun terakhir mengalami penurunan performa yang membuat Thomas Tuchel merasa ragu.