3.3K
Liga Indonesia
Pelatih Bali United Bicara Tentang Covid-19 Amuk Klub Liga 1
© Bali United
Harapan Teco
Setiap klub tak hanya memiliki 18 pemain saja. Seluruh klub memiliki lebih dari 30 pemain. Ketika ada beberapa pemain dalam klub yang terpapar Covid-19, pemain lain bisa menggantikan untuk tampil.
"Mudah-mudahan seluruh klub Liga 1 tidak kena Covid-19 lagi," harap Teco.
Ketika diterpa masalah Covid-19, PSM, Persebaya dan Persib justru moncer. Pada laga pekan ke-21 Liga 1 2021/2022, Persebaya sukses mengalahkan PSS Sleman 1-0. Lalu, PSM menumbangkan Barito Putera 2-1 dan Persib membungkam Tira Persikabo 1-0.