4.2K
Bursa Transfer
Serius Cari Gelandang Tengah, Manchester United Pilih Tiga Nama
© Pat Scaasi/MI News/NurPhoto via Getty Images
Seleksi Sampai 15 Nama
Kabarnya, dalam seleksi untuk mendatangkan gelandang baru, Manchester United mengumpulkan sebanyak 15 nama. Jumlah tersebut kemudian berhasil direduksi menjadi 10. Selanjutnya, negosiasi dengan beberapa perwakilan klub membuat daftar tersebut hanya tersisa tiga nama.
Posisi gelandang memang menjadi perhatian khusus Manchester United, karena beberapa posisi lain sudah cukup aman. Salah satunya adalah penyerang tengah, yang sudah aman dengan kehadiran megabintang asal Portugal, Cristiano Ronaldo.
Eks pemain Juventus dan Real Madrid itu masih memiliki kontrak hingga 2023 dengan opsi perpanjangan satu tahun.