3.1K
Liga Indonesia
Liga 1: Debut Starter di Persik, Gelandang Timnas Filipina Kurang Gereget?
© PT LIB
Percaya Diri
Bagaimana pun juga, mencatat dua caps tetap memberikan efek positif bagi Marwin Angeles. Dia kini lebih percaya diri untuk mencapai level permainan terbaik dalam membantu Persik Kediri.
"Mentas di dua laga membuat saya bersyukur. Tugas saya sekarang memang meningkatkan stamina dan hal lainnya," beber pemain kelahiran Venezia, 31 tahun lalu, tersebut.
"Saya akan berusaha keras mencapai itu. Sehingga ketika pelatih (Javier Roca) membutuhkan, saya akan siap untuk memberi kontribusi lebih kepada tim," pungkas Marwin Angeles.