Liga Indonesia

Liga 1: Persipura Gasak Persebaya, Bomber Asingnya Sukses Akhiri Rekor Buruk

Senin, 7 Februari 2022 12:35 WIB
Kontributor: Sudjarwo | Editor: Yosef Bayu Anangga
© Sudjarwo/INDOSPORT
Pelatih Persipura Jayapura, Angel Alfredo Vera. FOTO: Sudjarwo/INDOSPORT Copyright: © Sudjarwo/INDOSPORT
Pelatih Persipura Jayapura, Angel Alfredo Vera. FOTO: Sudjarwo/INDOSPORT
Kemenangan Clean Sheet Pertama

Kemenangan atas Persebaya menorehkan rekor baru bagi Persipura Jayapura di Liga 1 musim ini. Pasalnya, hasil tersebut menjadi kemenangan perdana Persipura dengan mencatatkan clean sheet.

Sebelumnya, Persipura sudah membuat dua kali clean sheet saat bermain imbang tanpa gol dengan Persija Jakarta dan Persiraja Banda Aceh.