2.3K
Liga Indonesia
Liga 1: Terancam Pincang vs Madura United, Persija Cemaskan Hasil PCR
© Nofik Lukman Hakim/INDOSPORT

Winger Persija Jakarta, Riko Simanjuntak saat menghindari tackling bek Arema FC, Rizki Dwi Febrianto dalam lanjutan BRI Liga 1 2021/2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (5/2/22).
Berhadap Sehat
Persija sendiri sudah melakukan tes PCR pada pagi tadi untuk laga kontra Madura United besok. Ferdiansyah berharap hasilnya bisa bagus dan para pemainnya dalam kondisi sehat.
"Pada situasi saat ini yang menentukan bermain atau tidak bukan hanya head coach, melainkan juga hasil PCR semoga semua dalam kondisi sehat," tandasnya.
Sekadar mengingatkan, Persija Jakarta membutuhkan tambahan tiga poin. Sebab, mereka saat ini menduduki peringkat ketujuh klasemen sementara Liga 1 2021-2022 dengan raihan 33 poin.